Berita Malam
beritakan malam dengan hening yang sama. dengan setengah bungkus nyali dan segelas getir rindu yang belum sempat tersampaikan. ceritakan malam dengan debar yang sama. dengan sebuah genggaman tangan yang tidak pernah terjadi dan pelukan yang ditunda esok pagi. aku beritakan malam dengan cerita yang sama. tentang aku dan kamu yang semakin rumit, tentang aku dan kamu yang enggan mendekat, tentang aku dan kamu yang kian … Continue reading Berita Malam